Wujud Nyata Sinergitas dengan Apgakum, Lapas Tembilahan Terima Patroli Sambang Polres Inhil di Momen Idul Fitri 1445 H

    Wujud Nyata Sinergitas dengan Apgakum, Lapas Tembilahan Terima Patroli Sambang Polres Inhil di Momen Idul Fitri 1445 H

    WUJUD NYATA SINERGITAS DENGAN APGAKUM, LAPAS TEMBILAHAN TERIMA PATROLI SAMBANG POLRES INHIL DI MOMEN HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H

    Tembilahan - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan menerima Patroli Sambang Tim Polres Indragiri Hilir, Jum'at (12/04/2024). Bertempat di Halaman Lapas Tembilahan, tampak para Petugas yang tergabung dalam Tim Piket Layanan Kunjungan Hari Ketiga Idul Fitri 1445 Hijriah menerima Patroli Sambang Tim Polres Inhil guna memastikan keamanan dan kondusifitas Lapas Tembilahan selalu dalam keadaan baik pada momen perayaan Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah/2024 Masehi.

    Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan, Hari Winarca, menjelaskan bahwasannya sinergitas antara Lapas Tembilahan dengan Aparat Penegak Hukum (apgakum) yang salah satunya Polres Inhil berjalan dengan sangat baik.

    "Sinergitas dengan Aparat Penegak Hukum lainnya yang salah satunya Polres Inhil selalu kita jaga dan tingkatkan dengan baik. Terlebih di momen Hari Raya Idul Fitri ini, perlu untuk meningkatkan kewaspadaan demi keamanan dan kondusifitas yang selalu terjaga dengan baik di Lapas Tembilahan, " jelasnya.

    Kalapas juga menjelaskan bahwasannya seluruh Petugas Lapas Tembilahan telah diinstruksikan untuk selalu meningkatkan kewaspadaan selama momen perayaan Hari Raya Idul Fitri. 

    "Saya juga telah memberikan instruksi khusus kepada seluruh jajaran dalam menghadapi momen perayaan Hari Raya Idul Fitri yakni untuk senantiasa meningkatkan kewaspadaan. Selalu lakukan kontrol keliling dan laporkan apapun permasalahan yang ditemukan, " pungkasnya.

    Terakhir, Kalapas berharap agar Lapas Tembilahan senantiasa berada dalam situasi yang kondusif. 

    "Semoga dengan kerja keras dan semangat yang kita tunjukkan selama bertugas, Lapas Tembilahan selalu berada dalam suasana yang kondusif, " tutupnya.

    NANDA PRAYOGA

    NANDA PRAYOGA

    Artikel Sebelumnya

    Dipantau Langsung Oleh Kalapas Tembilahan,...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Nyata Sinergitas dengan APH, Lapas...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
    Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan dan Jajaran Serta Dharma Wanita Persatuan Gelar Donor Darah
    Tingkatkan Fungsi Estetika Bangunan dan Kenyamanan Beribadah, Lapas Tembilahan Lakukan Renovasi Gereja
    Kepala Lapas Tembilahan Hadiri Penguatan Tusi dan Reformasi Birokrasi Oleh Staf Ahli Menkumham Bidang Ekonomi
    Dipantau Langsung Oleh Kalapas Tembilahan, Kunjungan Tatap Muka Bagi WBP di Hari ke-2 Idul Fitri 1445 Berjalan Tertib
    Sambut Idul Adha 1444 Hijriah, WBP Lapas Tembilahan Gelar Takbir Keliling Blok Hunian
    Syukuran HBP ke-60 Tahun 2024, Kalapas Tembilahan Potong Tumpeng dan Doa Bersama Seluruh Jajaran
    Puncak Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan Pimpin Upacara Hari Bakti Pemasyarakatan Bersama Jajaran
    Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan dan Jajaran Serta Dharma Wanita Persatuan Gelar Donor Darah
    Semakin Progresif, Kalapas Tembilahan Kembali Lakukan Pemantauan Program Pembinaan Kemandirian Budidaya Perikanan
    Matangkan Persiapan Puncak Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan Pimpin Rapat Dinas dan Pantau Gladi Persiapan
    Sambut Idul Adha 1444 Hijriah, WBP Lapas Tembilahan Gelar Takbir Keliling Blok Hunian
    Petugas KPPS Lapas Tembilahan Ikuti Bimtek Penggunaan Aplikas SIREKAP Oleh KPU Inhil
    Aplikasi SIWALET, Sarana Melepas Rindu Warga Binaan Lapas Tembilahan dengan Keluarga Secara Virtual
    Kalapas Tembilahan dan Jajaran Hadiri Pelepasan Mudik Bareng Hari Raya 1445 H Kemenkumham Secara Virtual
    Tingkatkan Fungsi Estetika Bangunan dan Kenyamanan Beribadah, Lapas Tembilahan Lakukan Renovasi Gereja

    Tags